Updated, December 20th, 2023
Desain Produk Furniture Dari Material Komposit Limbah Styrofoam
Abstract
Abstract — Styrofoam is a material that is easy to uses and founded in daily life. That materials also have a low price. Therefore, Styrofoam is often used starting from packing of food and goods. The waste of this material is spread in many quantities. It isn't easy to decompose just like plastic. Therefore, recycling the material to become another product and reduce the waste of styrofoam is a must. The composite method can be selected to recycle styrofoam. This study was carried out by materials experiment in making composite material By mixing styrofoam and concrete. The composite materials can be used for developing a new product such as furniture. The benefit is added value of furniture products and reduce the environmental impact.
Keywords: Styrofoam, Concret, Material, Furniture, Waste
Abstrak — Styrofoam merupakan bahan yang mudah digunakan dan ditemukan dalam kehidupan sehari-hari. Bahan tersebut juga memiliki harga yang rendah. Oleh karena itu, styrofoam sering digunakan mulai dari pengemasan makanan dan barang. Limbah bahan ini tersebar dalam jumlah yang banyak. Tidak mudah terurai dibandingkan bahan lain seperti plastik. Oleh karena itu, mendaur ulang bahan tersebut menjadi produk lain untuk mengurangi limbah styrofoam adalah suatu keharusan. Metode komposit dapat dipilih untuk mendaur ulang styrofoam. Penelitian ini dilakukan dengan eksperimen material berupa pembuatan material komposit dengan cara mencampurkan styrofoam dan beton. Material komposit dapat digunakan untuk mengembangkan produk baru seperti furniture. Manfaatnya dapat menambah nilai produk furnitur dan mengurangi dampak lingkungan.
Kata Kunci: Styrofoam, Beton, Material, Furniture, Limbah
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Arman, A. (2018). Kajian Kuat Tekan Beton Normal Menggunakan Standar SNI 7656-2012 Dan ASTM C 136-06, Rang Teknik Journal, 1(2), 142-148.
Angga, W. (2015). Estetika Pada Desain Bangku Taman Untuk Anak Di Kota Surabaya (Sebuah Tela’ah Desain Pada Struktur dan Material Untuk Model Bangku Taman Khusus Anak) Seminar Nasional Sains dan Teknologi Terapan III 2015. Pp.603-616.
Abdul, M., Trijeti. (2013). Analisis Bekisting Metode Semi Sistem dan Metode Sistem Pada Bangunan Gedung. Jurnal Konstruksia, 4(2), 27-38.
Fitidarini, N., Damanhuri, E. (2011). Timbulan Sampah Styrofoam di Kota Bandung. Jurnal Teknik Lingkungan, 17(2), 87-97.
Rahardyan, D. P. (2012). Efisiensi Metode Economical Order Quantity (Eoq) Dalam Pengambilan Keputusan Pembelian Bahan Baku dan Pengaruhnya Terhadap Total Biaya Pembelian Pada PT Amitex (Amanah Mitra Industri) Buaran Kabupaten Pekalongan. Skripsi. Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro Semarang.
Wirahadi, M. (2017). Elemen Interior Berbahan Baku Pengolahan Sampah Styrofoam dan Sampah Kulit Jeruk. Jurnal Intra 5(2), 144-153.
Winarno, H. R., Pujantara, R. (2015). Pengaruh Komposisi Bahan Pengisi Styrofoam Pada Pembuatan Batako Mortar Semen Ditinjau Dari Karakteristik dan Kuat Tekan. Indonesian Journal of Fundamental Sciences 1(1), doi: 10.26858/ijfs.v1i1.2114.
Republika, (2019). LIPI: 0,59 Juta Ton Sampah Berakhir di Laut Indonesia, https://republika.co.id/berita/ q2ef65463/lipi-059-juta-ton-sampah-berakhir-di-aut-indonesia [12 Desember 2019].
DOI: https://doi.org/10.36262/widyakala.v8i0.388
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 WIDYAKALA: JOURNAL OF PEMBANGUNAN JAYA UNIVERSITY
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Redaksi Jurnal Widyakala
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LP2M)
Universitas Pembangunan Jaya
Jalan Cendrawasih Raya Blok B7/P, Sawah Baru, Ciputat, 15413
Telp : 021-7455555 ext 1311
widyakala.journal@upj.ac.id