Updated, December 20th, 2023
Analisa Visual Desain Sampul Album Rekaman Glenn Fredly: Romansa ke Masa Depan
Abstract
Abstract — The design of the record album cover is a visual medium of the musician to the audience. The image of the musician can also showed from the album cover design. This research specifically focused on visual design of Glenn Fredly's record album 'Romance Into the Future', qualitative method approach is used in this research by using of visual analysis. Analysis is done by describing the design elements and the design principles applied to the album cover, in addition, the analysis is also obtained by doing a comparison of the visuals of Glenn Fredly's previous album. This research is useful to review album cover design with a visual approach that applied the principles of graphic design.
Keywords: Album Cover Design, Glenn Fredly, Pop Music
Abstrak — Desain sampul album rekaman merupakan medium visual dari musisi kepada audiens. Citra musisi juga dapat terbentuk dari apa yang ada pada desain sampul album tersebut. Penelitian ini secara khusus fokus membahas visual desain sampul album rekaman Glenn Fredly ‘Romansa Ke Masa Depan’ sebagai bahan analisis, metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif, dengan cara analisis visual. Analisa dilakukan dengan menjabarkan elemen desain dengan prinsip desain yang diterapkan pada sampul album ini, selain itu, analisa juga diperoleh dengan melakukan perbandingan dari visual album terdahulu Glenn Fredly. Penelitian ini bermanfaat untuk mengkaji desain sampul album dengan pendekatan visual yang sesuai dengan kaidah prinsip desain grafis.
Kata Kunci: Desain Sampul Album, Glenn Fredly, Musik Pop
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Anggraini, L. & Nathalia, K. (2018). Desain Komunikasi Visual. Bandung: Penerbit Nuansa.
Basuki, M., Lasiman, L., & Widjoyo, C. (2009). Desain Grafis Gaya Pop: Studi Kasus Sampul Album Rekaman Musisi Indonesia. Nirmana, 8(2), pp. 73-83. doi:10.9744/nirmana.8.2.pp. 73-83
Creswell, J. (2014). Research Design: Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods Approaches. California: Sage.
Holtzschue, L. (2017). Understanding Color: An Introduction for Designers. New Jersey: John Wiley & Sons, Inc.
Hornung, D. (2005). Colour: a workshop for artists and designers. Laurence King Publishing.
Kate. (2011) 1980s Graphic Design Styles. Diakses melalui https://mirror80.com/2011/11/1980s-graphic-design- styles/
Poulin, R. (2011). The language of graphic design:An illustrated handbook for understanding fundamental design principles. Massachusetts: Rockport Publishers.
Respati, Y. R. (2016). Komunikasi Ideologi Band Indie Melalui Desain Cover Album Studi Kasus: The Sigit. Jurnal Dimensi DKV Seni Rupa dan Desain, 1(2), 117-136.
Soewardikun, D.W. (2019). Metodologi Penelitian Desain Komunikasi Visual.Yogyakarta: PT Kanisius.
DOI: https://doi.org/10.36262/widyakala.v8i0.391
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 WIDYAKALA: JOURNAL OF PEMBANGUNAN JAYA UNIVERSITY
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Redaksi Jurnal Widyakala
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LP2M)
Universitas Pembangunan Jaya
Jalan Cendrawasih Raya Blok B7/P, Sawah Baru, Ciputat, 15413
Telp : 021-7455555 ext 1311
widyakala.journal@upj.ac.id